Paus adalah sekumpulan mamalia yang hidup di lautan. Paus memiliki dua jenis yaitu ada paus yang begigi dan adapun paus yang tidak bergigi. Paus bukan termasuk golongan ikan dikarenakan paus memiliki ciri yang berbeda di bandingkan ikan biasanya. Ciri tersebut paus bernapas menggunakan paru-paru, paus juga memiliki rambut kebanyakan di daerah dada paus itu sendiri, paus adalah termasuk hewan mamalia yang berdarah panas, paus juga memiliki jantung dengan empat ruang, dan paus juga memiliki kelenjar susu.
Pada jaman dahulu sekitar 50 tahun yang lalu terdapat sebuah jenis paus yang telah punah, paus tersebut adalah jenis paus terawal yang telah punah yaitu dinamakan paus Basilosaurus. Paus ini mempunyai kepala yang cukup kecil dan paus ini memiliki moncong yang cukup menonjol dikepala nya, paus ini bisa tumbuh mencapai kurang lebih sekitar 25 meter.
Paus yang bergigi biasanya mereka memakan ikan dan sejenisnya, sedangkan paus yang tidak bergigi biasa paus tersebut memakan plankton yang ada di laut. Paus yang bergigi biasa nya ia berteman dengan lumba-lumba dan pesut. Dan biasanya paus yang tidak bergigi itu lebih besar ukuran tubuhnya dibandingkan dengan paus yang bergigi. Paus yang tidak bergigi ini juga mempunyai struktur yang biasa kita kenal dengan Balin. Paus berbalin ini memiliki dua pernapasan dan balin ini untuk menyaring plankton makananya.
Cukup sekian share tentang Foto Ikan Paus tinggal kan sebuah pesan comment untuk memperbaiki kesalahan yang ada. Mohon maaf bila ada sebuah kesalahan menulis, dan jangan lupa untuk share di facebook dan twitter. Terima Kasih.